Wartawan Senior “Haba Rakyat” Meninggal Dunia 

- Jurnalis

Sabtu, 21 Desember 2024 - 16:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur | Atjeh terkini.id – Innalillahi Wainna Ilahi Raji’un. Wartawan senior harian Haba Rakyat Burhanuddin Ilyas telah berpulang ke Rahmatullah pada Jumat (20/12/24) sekira pukul 11.00 WIB di Peureulak, Aceh Timur.

Semasa hidupnya, beliau sosok yang ramah, disenangi, humble dan suka bercanda. Sebelumnya beliau menderita stroke menahun. Namun Sang Khalik berkehendak lain sesuai janjinya menghadap Sang Pencipta.

“Kami disini merasa berduka atas kepergian beliau, semoga Allah SWT mengampunkan segala dosa dan memberikan Rahmat dan hidayah-Nya,” ujar Munawar wartawan waspada yang juga Wakil Ketua PWI Langsa saat menyambangi rumah duka di Gampong Lhok Dalam, Kecamatan Peureulak, Aceh Timur, Sabtu (21/12/24).

Baca Juga :  Rohingya Kembali Sambangi Aceh Timur 
Munawar (kiri) bersama Pimpred Haba Rakyat H.Rusli Abdah (kanan)

Menurutnya, almarhum semasa hidup sudah menjadi keluarga besar wartawan Langsa menjadi sosok suri tauladan bagi wartawan lainnya.

“Beliau sangat bersahaja dalam pergaulan dan banyak disenangi teman maupun masyarakat lainnya,” tandas Munawar.

Ia dan rekan rekan lainnya berharap, kepada keluarga yang ditinggalkan semoga diberikan kesabaran dan ke ikhlasan karena musibah tersebut sudah menjadi ketentuan Allah SWT.

Baca Juga :  Cabuli Keponakan, Seorang Pria Ditangkap Polisi 

Hal senada juga disampaikan oleh Pimpinan Redaksi Haba Rakyat,  H. Rusli Abdah. Ia menyampaikan belasungkawa terhadap almarhum yang semasa hidupnya menjadi rekan kerja.

“Kabar Duka…Innalillahi wainna ilaihi rajiun..Telah berpulang kerahmatullah Tgk Burhanuddin Ilyas (Pendiri haba RAKYAT ) di Peureulak Kabupaten Aceh Timur, sekira pukul 11.00 wib Jumat 20 November 2024. Semoga almarhum di ampunkan dosa nya dan ditempat kan disurga Nya Allah SWT, amin yra,” H. Rusli Abdah (**)

Berita Terkait

IKASMADI  Gelar Reuni Akbar 2025
Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur Dilantik 
DPRK Aceh Timur Paripurna Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 
Kolang Kaling Olahan Nek Saleh
Bea Cukai Langsa Bersama Kejari Aceh Timur Musnahkan Satu Juta Batang Rokok Ilegal
Pj. Bupati Aceh Timur Launching Pelatihan Life Skill Bagi Masyarakat Gampong Se Aceh Timur
Tolak 01, MK Ditetapkan 03 Jadi Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur 
Seludupkan Manusia, 4 WNA Jadi Tersangka
Berita ini 136 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 3 April 2025 - 13:58 WIB

IKASMADI  Gelar Reuni Akbar 2025

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:45 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur Dilantik 

Senin, 3 Maret 2025 - 23:07 WIB

DPRK Aceh Timur Paripurna Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 

Senin, 3 Maret 2025 - 15:44 WIB

Kolang Kaling Olahan Nek Saleh

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:24 WIB

Bea Cukai Langsa Bersama Kejari Aceh Timur Musnahkan Satu Juta Batang Rokok Ilegal

Berita Terbaru

Bireuen

Bupati Bireuen Resmikan RSU Telaga Bunda Dua di Cot Gapu

Minggu, 6 Apr 2025 - 20:42 WIB

Nasional

Tinjau Rest Area KM 456, Ini Instruksi Kapolri ke Jajaran

Minggu, 6 Apr 2025 - 17:07 WIB