Peringati Hari Jadi Polwan Ke-76 Polres Gagas Bakti Kesehatan Disabilitas di SLB Pidie Jaya

- Jurnalis

Selasa, 20 Agustus 2024 - 14:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rangka menyambut Hari Jadi Polisi Wanita (Polwan) ke- 76 pada 1 September 2024, Polwan Polres Pidie Jaya gagas kegiatan Bakti Kesehatan Disabilitas di Sekolah Luar Biasa Negeri, Desa Pohroh, Kecamatan Meureudu, pidie Jaya, Selasa 20/08/2024. pukul 09.30 WIB,

Dalam rangka menyambut Hari Jadi Polisi Wanita (Polwan) ke- 76 pada 1 September 2024, Polwan Polres Pidie Jaya gagas kegiatan Bakti Kesehatan Disabilitas di Sekolah Luar Biasa Negeri, Desa Pohroh, Kecamatan Meureudu, pidie Jaya, Selasa 20/08/2024. pukul 09.30 WIB,

Pidie Jaya | Atjeh Terkini.com- Dalam rangka menyambut Hari Jadi Polisi Wanita (Polwan) ke- 76 pada 1 September 2024, Polwan Polres Pidie Jaya gagas kegiatan Bakti Kesehatan Disabilitas di Sekolah Luar Biasa Negeri, Desa Pohroh, Kecamatan Meureudu, pidie Jaya tepat pukul 09.30 WIB,

 Bahkti peduli kesehatan Polres Pide Jaya mendapatkan sambutan hangat dari para siswa serta staf sekolah. Dipimpin oleh Kasi Dokes Polres Pidie Jaya, Aipda Husna Saputri, A.Md. Kep, Selasa, 20 Agustus 2024.

Rangkain acara ini turut dihadiri oleh Ketua Bhayangkari Cabang Pidie Jaya, Ny. Dewi Faisal Pasaribu, yang juga berperan sebagai Spesialis Jantung, beserta jajaran pengurus Bhayangkari dan seluruh Polwan Polres Pidie Jaya.

Baca Juga :  Pj Bupati Pidie, Drs. Samsul Azhar Membuka Kejuaraan Taekwondo Aceh Open Students Championship

Bakti kesehatan ini merupakan wujud nyata dari komitmen Polwan Polres Pidie Jaya dalam upaya meningkatkan kesejahteraan dan kesehatan bagi 70 siswa SLB Negeri Pidie Jaya. Melalui pemeriksaan kesehatan menyeluruh, para siswa mendapatkan layanan yang meliputi pemeriksaan umum, pemberian vitamin, serta bingkisan berupa makanan ringan.

Kegiatan ini tidak hanya bersifat medis tetapi juga menunjukkan perhatian dan dukungan moral terhadap anak-anak berkebutuhan khusus di wilayah tersebut. Kapolres Pidie Jaya, AKBP Ahmad Faisal Pasaribu, S.H., S.I.K., M.H., melalui Kasi Humas Polres Pidie Jaya, Ipda Mustafa, menegaskan bahwa kegiatan ini adalah bagian dari tanggung jawab sosial Polwan dalam mendukung masyarakat, terutama bagi kelompok yang rentan.

Baca Juga :  Manisan Kolang Kaling, Penganan Segar Ngumpul Keluarga Hari Lebaran, ini Resepnya 

“Kegiatan Bakti Kesehatan Disabilitas ini merupakan langkah strategis Polwan Polres Pidie Jaya yang tangguh, tanggap, unggul, dan humanis,

Untuk memberikan kontribusi nyata dalam memajukan kesehatan masyarakat, sekaligus memberikan semangat kepada para siswa agar tetap optimis dalam menempuh pendidikan dan menjalani kehidupan sehari-hari,” ujar Ipda Mustafa.

Dengan terlaksananya kegiatan ini, Polwan Polres Pidie Jaya berharap dapat terus menjalin hubungan yang harmonis dengan masyarakat, memperkuat peran Polri sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat. Peringatan Hari Jadi ke-76 Polwan tahun ini menjadi momen penting untuk mempertegas dedikasi Polwan dalam menjaga dan melayani bangsa dan negara dengan penuh integritas. (d/ri).

Berita Terkait

Sinergitas TNI-Polri, Kapolda Aceh Hadiri Iftar Ramadhan di Kodam IM
Manisan Kolang Kaling, Penganan Segar Ngumpul Keluarga Hari Lebaran, ini Resepnya 
45 Siswa SMKN 1 Langsa Lulus PTN Jalur SNBP
28 Siswa Lulus Jalur SNBP di PTN, Begini Kata Kepala SMAN 5 Langsa
Melalui Jalur SNBP, 32 Siswa SMA Negeri 1 Teupah Barat Lulus di PTN
Guru dan Pelajar SMA/SMK Apresiasi Giat Literasi Digital Ramadhan 1446 H PWI Langsa 
Cukur Gratis, Satgas Damai Cartenz Jalin Kedekatan dengan Anak-anak di Lanny Jaya
Sambangi Tiga Sekolah, PWI Langsa Ulas Literasi Digital
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 16:08 WIB

Sinergitas TNI-Polri, Kapolda Aceh Hadiri Iftar Ramadhan di Kodam IM

Rabu, 26 Maret 2025 - 04:15 WIB

Manisan Kolang Kaling, Penganan Segar Ngumpul Keluarga Hari Lebaran, ini Resepnya 

Rabu, 19 Maret 2025 - 21:27 WIB

45 Siswa SMKN 1 Langsa Lulus PTN Jalur SNBP

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:59 WIB

28 Siswa Lulus Jalur SNBP di PTN, Begini Kata Kepala SMAN 5 Langsa

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:38 WIB

Melalui Jalur SNBP, 32 Siswa SMA Negeri 1 Teupah Barat Lulus di PTN

Berita Terbaru

Gambar Sreenshot Fecebook.

Aceh Timur

Diduga Oknum Bidan Lakukan Praktek Ilegal Suntikan Pemutih

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:06 WIB

mobil dinas foto ilustrasi

Langsa

TAPD Pemko Langsa Anggarkan Pengadaan Mobil Dinas Rp 2,2 M

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:47 WIB