Haili Yoga Dan Muchsin Hasan Dilantik Jadi Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tengah

- Jurnalis

Rabu, 19 Februari 2025 - 17:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon | Atjeh Terkini.id – Haili Yoga dan Muchsin Hasan dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tengah oleh Gubernur Aceh Muzakir Manaf, di Gedung Olah Seni Aceh Tengah, Selasa (18/2/2025) kemarin.

Dalam pidatonya mantan Panglima GAM itu menegaskan dukungannya terhadap upaya pembangunan di Kabupaten Aceh Tengah.

 “Kami selaku Gubernur Aceh, selalu mendukung pembangunan Aceh Tengah untuk kesejahteraan masyarakat Aceh Tengah. Oleh karena itu, Pemerintah Kabupaten Aceh Tengah harus selalu berkomunikasi dengan Pemerintah Aceh,” ungkap Muzakir Manaf

Baca Juga :  Bupati dan Wakil Bupati Aceh Timur Dilantik 

Gubernur Aceh berpesan agar Bupati dan Wakil Bupati Aceh Tengah menjaga keharmonisan hubungan dengan legislatif dan Forkopimda.

“Libatkan para akademisi dalam setiap rancangan pembangunan Kabupaten Aceh Tengah, sehingga program pembangunan dapat terukur dengan baik, serta memeri ruang bagi pengusaha, agar program pembangunan dapat menciptakan nilai tambah dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi,” ucap Mualem.

Baca Juga :  Baitul Mal Aceh Gelar Raker Perkuat Pengelolaan Zakat Kesejahteraan Umat

Bupati Aceh Tengah Haili Yoga, dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas kehadiran Gubernur Aceh di Aceh Tengah.

“Apresiasi dan terima kasih yang setinggi-tingginya kepada Bapak Gubernur dan istri. Kami tahu padatnya jadwal dan kegiatan Pak Gubernur beberapa hari ini, terima kasih,” ujar Haili Yoga.

Haili Yoga mengharap dukungan Gubernur Aceh pada program pembangunan di Aceh Tengah, terutama pengembangan pariwisata.(**)

Berita Terkait

Penegakkan SI, Kadis Syariat Islam Apresiasi langkah WaliKota Banda Aceh
65 Calon Umroh Travel Amsyar Hasanah Diberangkatkan Melalui Travel Ammera Mekkah
Gubernur Aceh Sambut Kedatangan Menteri Kehutanan dan Rombongan Komisi IV DPR RI
Gubernur Aceh Ingatkan SKPA Hati- Hati Menjalani Program Hindari Potensi Pelanggaran Hukum
Libur Idul Fitri 1446 H, Takengon Diserbu Pengunjung 
Suasana Hangat Warnai Lepas Sambut Kakankemenag Aceh Utara
Pemko Langsa Gelar Musrenbang RKPD Tahun 2026
Demi Bangun Rumah Duafa, Bupati dan Wabup Tolak Beli Mobil Dinas
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:08 WIB

Penegakkan SI, Kadis Syariat Islam Apresiasi langkah WaliKota Banda Aceh

Kamis, 10 April 2025 - 16:07 WIB

65 Calon Umroh Travel Amsyar Hasanah Diberangkatkan Melalui Travel Ammera Mekkah

Rabu, 9 April 2025 - 22:12 WIB

Gubernur Aceh Sambut Kedatangan Menteri Kehutanan dan Rombongan Komisi IV DPR RI

Rabu, 9 April 2025 - 22:06 WIB

Gubernur Aceh Ingatkan SKPA Hati- Hati Menjalani Program Hindari Potensi Pelanggaran Hukum

Rabu, 2 April 2025 - 18:52 WIB

Libur Idul Fitri 1446 H, Takengon Diserbu Pengunjung 

Berita Terbaru

Aceh Timur

Kebakaran Kios, Kapolsek Idi Rayeuk Bantu Padamkan Api

Minggu, 20 Apr 2025 - 11:59 WIB

Lhokseumawe

Pelaut Asal Rusia Meninggal Dunia di Kapal Marshall Island

Minggu, 20 Apr 2025 - 01:06 WIB

Aceh Jaya

Pilkades di Aceh Jaya 2025 Dipastikan Sesuai Jadwal

Sabtu, 19 Apr 2025 - 21:39 WIB