BPBD Aceh Barat Evakuasi Mayat Tanpa Identitas di Aliran Sungai Krueng Meureubo

- Jurnalis

Minggu, 20 April 2025 - 13:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Meulaboh | Atjeh Terkini.id – Badan Penanggulangan Bencana Alam (BPBD) Kabupaten Aceh Barat mengevakuasi sosok mayat laki-laki paruh baya tanpa identitas, yang diperkirakan berusia 55-60 tahun di Daerah Aliran Sungai Meureubo, Desa Pasi Aceh Tunong, Kecamatan Mereubo, Kabupaten Aceh Barat,  Minggu (20/4/2025).

Mayat pria paruh baya yang  ditemukan di tepi Sungai Desa Pasi, pertama sekali oleh warga setempat dan di evakuasi sekitar jam 11.00 WIB

Pelaksana tugas (PLT) Kepala Pelaksana BPBD Aceh Barat, Teuku Ronal Nehdiansyah, menyebutkan usai ditemukan mayat tersebut langsung dievakuasi ke Rumah Sakit Umum Daerah Cut Nyak Dhien (RSUDCND) Meulaboh.

Baca Juga :  Panmus Daerah IWO Aceh Barat Terbentuk

“Benar kita mengevakuasi mayat di Desa Pasi Aceh Baroh. Mayat kita temukan tanpa identitas sosok pria dewasa usia kita perkirakan 55 hingga 60 tahun, kata Plt Kalaksa BPBD Aceh Barat,” ujar Teuku Ronal Nehdiansyah..

Ia menambahkan, mayat tersebut pertama sekali ditemukan warga dan selanjutnya disampaikan ke Camat Meureuboh, dan kemudian Camat Meureubo melaporkan ke BPBD.

Baca Juga :  Bolos Kerja Hari Pertama, 68 TPP ASN Pemkab Aceh Barat Dipotong

Mayat yang ditemukan tersebut belum kita ketahui warga asal daerahnya, lantaran hingga saat ini belum ada laporan Orang hilang,ungkap Ronal

“Info kita berawal dari Camat, dan laporan tersebut langsung kita tindak lanjuti. Untuk sosok belum kita tahu karena belum ada laporan kehilangan,” tuturnya.

Hingga berita ini ditayangkan belum memperoleh keterangan dari Kepolisian Resor (Polres) Aceh Barat, terhadap mayat tanpa identitas yang ditemukan di Krueng Mereubo di Desa Pasie Aceh Tunong kecamatan Meureubo.(TTM)

Berita Terkait

Program Dokter Masuk Rumah, Bupati Abar Sambangi Pasien ODGJ dan Penyakit Menahun 
Mayat Mengambang di Krueng Mereubo, Diduga Gangguan Jiwa
Bupati Aceh Barat Bersama Wakil Bupatī Secara Resmi Membuka Event Meulaboh Trail Adventure Lestari Bumi Teuku Umar
Dandim 0105/Abar Dampingi Aster Kasdam IM Tinjau Serapan Gabah di Aceh Barat
Sat Narkoba Polres Aceh Barat Limpahkan Tersangka dan Barang Bukti ke Kejari
Pemkab Aceh Barat Raih 3 Besar Terbaik IPKD Se-Aceh Tahun 202
ASN Ngopi Jam Kerja Akan Ditindak Tegas
Bolos Kerja Hari Pertama, 68 TPP ASN Pemkab Aceh Barat Dipotong
Berita ini 103 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 16:17 WIB

Program Dokter Masuk Rumah, Bupati Abar Sambangi Pasien ODGJ dan Penyakit Menahun 

Minggu, 20 April 2025 - 14:33 WIB

Mayat Mengambang di Krueng Mereubo, Diduga Gangguan Jiwa

Minggu, 20 April 2025 - 13:48 WIB

BPBD Aceh Barat Evakuasi Mayat Tanpa Identitas di Aliran Sungai Krueng Meureubo

Sabtu, 19 April 2025 - 21:22 WIB

Bupati Aceh Barat Bersama Wakil Bupatī Secara Resmi Membuka Event Meulaboh Trail Adventure Lestari Bumi Teuku Umar

Jumat, 18 April 2025 - 12:14 WIB

Dandim 0105/Abar Dampingi Aster Kasdam IM Tinjau Serapan Gabah di Aceh Barat

Berita Terbaru

Aceh Barat

Mayat Mengambang di Krueng Mereubo, Diduga Gangguan Jiwa

Minggu, 20 Apr 2025 - 14:33 WIB

Aceh Timur

Kebakaran Kios, Kapolsek Idi Rayeuk Bantu Padamkan Api

Minggu, 20 Apr 2025 - 11:59 WIB